Capsa Susun Adalah Permainan yang sudah di kenal di seluruh indonesia maupun dunia dalam permainan capsa susun setiap pemain akan dibagikan 13 buah kartu, dan pemain Bertugas untuk menyusun ke 13 buah kartu tersebut menjadi susunan kartu Terbaik.
Kartu akan dibagi menjadi 3 susunan baris, Susuan kartu paling bawah harus memiliki nilai kombinasi leibh besar dibandingkan kartu tengah, demikian juga kartu tengah harus mempunyai nilai kombinasi yang lebih tinggi daripada kartu teratas
cara bermain capsasusun dalam permainan urutan angka permainan capsa susun adalah 2,3,4,5,6 dan Seterusnya urutan Gambar pada permainan capsa susun adalah Wajik ♦(Diamond),Hati (Love),Keriting ♣(Pohon Beringin) dan Waru ♠(Daun/Sekop).
Berikut adalah susunan Kombinasi kartu Capsa Susun dari mulai yang terbaik hingga Terendah:
- Royal Dragon
- Dragon
- Royal Flush
- Straight Flush
- PIting/siki
- Full House
- Flush
- Straight
- Three of a Kind/ Tress
- Two Pair
- One Pair/ Pair
Royal Dragon adalah susunan kartu yang paling istemewa karena selain angka kartunya berurutan , kartu ini juga memiliki daun yang sama tau serupa contoh kartu ROYAL DRAGON
Dragon adalah kartu istemewa setelah royal Dragon Hanya saja yang membedakan kartu Royal Dragon dengan Dragon terletak pada daun yang berbeda jika Royal Dragon harus memiliki daun kartu yang sama atau serupa lain halnya dengan kartu Dragon yang hanya memiliki kartu yang berurutan akan tetapi daun/ kembangnya pada kartu tidak sama contoh
Royal Flush adalah susunan kombinasi5(lima) kartu tertinggi dengan angka berurutan mulai dari angka 10(sepuluh) dan memiliki daun/ kembang yang sama contoh
Straight Flush adalah susunan kartu yang berurutan dengan kembang yang serupa namun kartu tidak di tentukan di mulai dari angka berapa contoh : 9♦ 10♦ J♦ Q♦ K♦ atau juga bisa memulai Dari Kartu As sampai dengan 5(lima) A♠ 2♠ 3♠ 4♠ 5♠.
Piting/Siki adalah kombinasi 4(empat ) kartu yang memiliki angka yang sama dan dilengkapi dengan 1 kartu bebas jika kartu piting bertemu dengan lawan yang sama maka pemenangnya di tentukan oleh nilai kartu terbesar yang memiliki kartu piting sementara 1(satu) kartu kicker hanya sebagai kartu pelengkap saja contoh 6♠ 6♣ 6♥ 6♦ A♦ Disini kartu As hanya sebagai penglengkap saja
Full House adalah kombinasi kartu One Pair / Pair dan Three Of a Kind urutakn kartu Full House di tentukan dari nilai Three Of a Kind nya, JIka Full HOuse yang Terdiri Dari A♠ A♣ 5♠ 5♣ 5♥ Kartu ini merupakan Full House 5 (lima) kombinasi yang di hitung adalah kombinasi kartu 5(lima) , jika bertemu dengan kombinasi Full HOuse 6(enam)(k♥ K♦ 6♣ 6♥ 6♦) Maka Full House ( Enam) yang Keluar Sebagai Pemenangnya
Flush adalah kombinasi 5(lima) buah kartu dengan daun/kembang kartu yang sama dan angka kartu tidak perlu berurutan kombinasi kartu ini akan membandingkan daun/kembang kartu mana yang lebih tinggi berikut daun/kembang kartu dari yang tertinggi hingga terendah Sekop/Waru ♠ Keriting ♣ Hati/Love ♥ dan Wajik/Diamond ♦ Jika Flush bertemu dengan Flush maka pemenangnya di tentukan dari daun/ kembang kartu yang dimilikinya jika memiliki kembang yang sama maka pemenangya ditentukan dari nilai kartu yang di milikinya
Straight adalah kombinasi kartu dengan angka yang berurutan kombinasi kartu ini tidak memerlukan daun / kembang kartu yang sama kemenangnya kartu Stragiht ditentukan dengan cara membandingkan nilai kartu terbesar diantara pemilik kartu masing masing salah satuh pemain memiliki kartu Straight yang lainnya contoh Kartu Straight 3♠ 4♣ 5♥ 6♦ 7♦
Three Of a Kind/Trees adalah Kombinasi 3 buah kartu yang memiliki angka yang sama dan sisa dari 2 kartunya berbeda/acak contoh kartu Trees A♠ A♣ A♥ K♦ J♠.
Two Pair/Double Pair adalah kombinasi 2(dua)pasang kartu yang sudah menjadi pair dan sisa 1 kartu sebagai Kicker jika diantara pemain memiliki sama sama Two Pair maka penentuan akan dilihat dari pair yang paling besar contoh joseph memiliki kartu K♠ K♣ Q♣ Q♦ J♦ lalu bedul Memegang kartu
One Pair/Pair adalah Kombinasi sepasang kartu yang sama nominalnya/ kartu kembar pair yang terendah adalah pair 2s dan pair yang tertinggi adalah pair As jika diantara pemain memiliki pair yang sama maka pemenangnya di tentukan dari daun/kembang kartunya , tapi lebih baik kartu One Pair/Pair di letakkan di bagikan 3(tiga) Teratas jika di antara 1 ( satu) baris paling bawah dan baris tengah telah membuat kombinasi.
sekian dlu tips dan trik maupun info dari mimin semoga bermanfaat ya kawan:)
salam manis dari mimin :v Kyk kamu:) eaaa kamu:v
jika ada salah kata dan salah tulis mohon maklumi mimin:)
Prev Post ... Next Post
Tips And Trik Bermain Game Capsa Susun Terbaru 2018
Reviewed by Jalan Madura
on
03.58
Rating:
Tidak ada komentar: